Denim itu awalnya adalah kain katun kasar yang awalnya digunakan untuk busana para pekerja tambang. Bahasa denim sendiri berasal dari sebuah kota di Prancis, bernama Nimes, awalnya denim disebut Sarge De Nimes, namun dipersingkat menjadi Denim ( De nimes artinya dari nimes).
Denim merupakan material kain yang kokoh terbuat dari katun twill. Teksturnya mirip karpet namun lebih tipis dan halus. Pertama kali diciptakan, denim hanya memiliki satu warna yaitu indigo. Tapi seiring berkembangnya zaman, dibuatlah warna-warna lain seperti hitam, abu-abu, putih khaki, dan warna-warna terang di antaranya pink, hijau dan biru terang.
Terus apa bedanya denim dengan Jeans?
Secara harfiah artinya berbeda, denim itu merupakan bahan, sedangkan Jeans itu adalah celana yang dibuat oleh Levis . Jeans sendiri merupakan sebutan khusus untuk celana denim. Pertama kali diciptakan oleh Jacob Davis dan Levi Strauss pada 1873. Awalnya jeans didesain untuk para koboi dan pekerja kasar pada era 50-an. Tapi semakin populer tahun 80an hingga sekarang dan dikenakan mulai dari anak-anak, kalangan remaja hingga orang dewasa. Dari masyarakat umum, selebriti hingga pejabat kala ingin tampil casual.
Jadi, denim atau jeans, meskipun memiliki arti yang berbeda namun sudah menjadi semacam 'bahasa' yang universal di kalangan pemakai dan pencintanya. Tidak ada yang perlu dipusingkan atau dirumitkan dengan penggunaan dua kata tersebut.
Secara harfiah artinya berbeda, denim itu merupakan bahan, sedangkan Jeans itu adalah celana yang dibuat oleh Levis . Jeans sendiri merupakan sebutan khusus untuk celana denim. Pertama kali diciptakan oleh Jacob Davis dan Levi Strauss pada 1873. Awalnya jeans didesain untuk para koboi dan pekerja kasar pada era 50-an. Tapi semakin populer tahun 80an hingga sekarang dan dikenakan mulai dari anak-anak, kalangan remaja hingga orang dewasa. Dari masyarakat umum, selebriti hingga pejabat kala ingin tampil casual.
Jadi, denim atau jeans, meskipun memiliki arti yang berbeda namun sudah menjadi semacam 'bahasa' yang universal di kalangan pemakai dan pencintanya. Tidak ada yang perlu dipusingkan atau dirumitkan dengan penggunaan dua kata tersebut.
1 komentar:
daerah mana???
yuk pakai kaos berlabel positif
Kaos Keluarga Muslim
Posting Komentar